Tokyo merupakan Pusat pemerintahan Jepang, rumah bagi keluarga
kerajaan, serta 13 juta orang lainnya. Kota megapolitan ini memang tidak pernah
tidur sepanjang tahun. Sebenarnya ada 1001 macam alasan kenapa Tokyo sangat
mempesona, tapi kita rangkum saja yang terlintas di kepala. Berikut adalah 10
alasan kenapa ibukota Jepang ini menarik perhatian dunia