Share

Ingin ...... (.....ga hoshii)

Dalam bahasa Jepang, ada 2 cara untuk mengungkapkan rasa keinginan. Yaitu:

1. ~ ga hoshii desu (saya ingin ~), digunakan untuk menyatakan keinginan untuk memiliki sesuatu. Misalnya: Saya ingin mobil, saya ingin kamera dst.
2. K.kerja (stem) tai desu, digunakan untuk menyatakan keinginan untuk melakukan sesuatu. Misalnya, saya ingin membeli mobil, saya ingin pergi ke Bali dst.

Pada bagian ini saya hanya akan menjelaskan point ke-1, yaitu keinginan untuk memiliki sesuatu.
Pola Kalimat
• ~ ga hoshii desu Saya ingin ~
• KabanTas
• Kaban ga hoshii desuSaya ingin tas
• Kaban ga hoshikunai desuSaya tidak ingin tas.
Note: Untuk membuat bentuk negatif, anda tinggal menghilangkan i dan kemudian tambahkan kunai.
Pola Kalimat

Atarashii kamera ga hoshii desu.
あたらしいカメラがほしいです。

Saya ingin kamera



A: Nani ga hoshii desu ka.
   なにがほしいですか。


A: Mau apa?

B: Kuruma ga hoshii desu.
   くるまがほしいです。




B: Saya ingin mobil.






Nani mo hoshikunai desu.
なにもほしくないです。
Saya tidak mau apa-apa.

0 komentar:

Post a Comment

Yoku renshuu shite kudasai ne. Practice it often. Sering-sering berlatih ya